MENAMPILKAN INPUT KEYPAD PADA LCD
1. Kondisi [Kembali]
2. Hardware [Kembali]
3. Rangkaian Simulasi [Kembali]
4. Listing Program[Kembali]
5. Analisa [Kembali]
1.Apa fungsi potensiometer, kenapa bisa mengatur cahaya masuk pada LCD?
Potensiometer merupakan resistor yang nilai hambatannya dapat diatur. Fungsi potensiometer adalah untuk mengatur besar nilai arus yang dapat melewati potensiometer.
2.Kenapa lcd bisa membaca karakter keypad yg diinputkan?
Karena pada program di deklarasikan jumlah baris dan kolom pada keypad. Lalu di inisialisasikan keypad matrik 4x4. Lalu set baris dan kolom lcd lcd.begin(16, 2). Deklarasikan char key = keypad.getKey(); yaitu bertujuan untuk Membaca keypad. Lalu if (key) untuk kondisi pilihan jika keypad ditekan, dan lcd.print(key) untuk Menampilkan input dari keypad pada LCD
Tidak ada komentar:
Posting Komentar